Analisis Mitigasi Risiko dalam Penentuan Model Authorized Service Provider sebagai Mitra Layanan Purna Jual Pesawat Sinar-X Radiologi Diagnostik dan Intervensional (Studi Kasus di PT Philips Indonesia Commercial)
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis mitigasi risiko yang terkait dengan penentuan model Authorized Service Provider sebagai mitra layanan purna jual. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif deskriptif dengan pendekatan wawancara ahli internal perusahaan. Sampel penelitian terdiri dari 3 (tiga) narasumber internal yaitu CS Delivery Leader, Technical Support Manager, dan CS Delivery Manager, Hasil penelitian menunjukkan bahwa perusahaan telah membuat mitigasi risiko yang akan dilakukan. Risiko yang terdiri dari kepatuhan regulasi, kualitas layanan, kontrol operasional, keamanan, komunikasi, biaya berlebih dan bentrokan budaya akan dimitigiasi dengan pemilihan model ASP tertentu yang melibatkan kolaborasi kuat antara karyawan internal dan vendor pihak ketiga.
Kata kunci: Analisis, Mitigasi Risiko, Authorized Service Provider, Purna Jual, Radiologi
Kata kunci: Analisis, Mitigasi Risiko, Authorized Service Provider, Purna Jual, Radiologi
Nasyeh Taufiq - Personal Name
222210067 - Nasyeh Taufiq
TESIS PMM
Tesis PMM
Indonesia
Universitas Paramadina
2025
Jakarta
83 hlm
LOADING LIST...
LOADING LIST...